Prabowo – Gibran Head to Head Menang 59,8 Persen versus Anies – Muhaimin Menurut Survei Populi

Avatar photo

- Pewarta

Jumat, 10 November 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto bersama Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming. (Instagram.com/@prabowo)

Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto bersama Wali Kota Surakarta Gibran Rakabuming. (Instagram.com/@prabowo)

INFOTELKO.COM – Pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden Prabowo-Gibran ketika dihadapkan melawan pasangan Calon Presiden dan Wakil Presiden Anies-Muhaimin.

Hasilnya menurut lembaga Survei Populi Prabowo-Gibran menang telak dengan meraup 59,8% suara.

Perolehan tersebut diungkap dan dipaparkan oleh Rilis Populi Center bertajuk ‘Starting Point: Posisi Elektoral Jelang Kampanye Pemilu 2024’, Kamis, 9 November 2023.

“Pada simulasi 2 pasang capres-cawapres jika pemilihan Presiden dilakukan pada hari ini, dan calonnya ialah dua pasangan tersebut”

“Prabowo Subianto-Gibran Rakabuming Raka unggul dengan 59,8% disusul Anies-Muhaimin Iskandar dengan 38,6%.” jelas Hartanto Rosojati Peneliti Populi Center.

Baca artikel lainnya, di sini: Survei Populi Center Sebut Elektabilitas Prabowo- Gibran di Puncak Capai 43,1 Persen, Jelang Masa Kampanye

Survei Populi ini dilakukan pada 29 Oktober – 5 November 2023 dengan jumlah responden 1200 dipilih secara acak bertingkat (Multistage Random Sampling).

Adapun, metode wawancara yang dilakukan yakni melalui tatap muka dengan menggunakan aplikasi Populi Center.

Margin of Error kurang lebih 2,8% pada tingkat kepercayaan 95%.***

Baca artikel lainnya, di sini: Jasa Siaran Pers Solusi untuk Kebutuhan Publikasi Press Release Secara Serentak di Puluhan Media dan Setiap Hari

Berita Terkait

Mensesneg Prasetyo Hadi Buka Suara Soal Rencana Perombakan Kabinet di Internal Kabinet Merah Putih
Pemenang Piilkada dan yang Kalah Saling Kerja Sama untuk Layani Rakyat, Kata Prabowo Subianto
Majelis Syuro PKS Yakin Prabowo Subianto Mampu Jadikan Indonesia Pemimpin di ASEAN, Ini Penjelasannya
Pihak PDI Perjuangan Tanggapi Soal Peluang Kadernya Masuk di Kabinet Pemerintahan Prabowo Subianto
Roy Suryo Soroti Gibran Rakabuming Raka di Perayaan HUT ke-79 TNI, Tak Hadir di Pelantikan Anggota DPR-RI
Muncul di Monas, Gibran Rakabuming Ikut Sambut Langsung Kedatangan Jokowi Beserta Ibu Iriana Jokowi
Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Periode 2024-2029 Ahmad Muzani Punya Harta dan Kekayaan Segini
Budi Arie Setiadi Tanggapi Kabar politisi Partai Golkar Meutya Hafid Jadi Menkominfo di Kabinet Prabowo Subianto

Berita Terkait

Kamis, 6 Februari 2025 - 19:20 WIB

Mensesneg Prasetyo Hadi Buka Suara Soal Rencana Perombakan Kabinet di Internal Kabinet Merah Putih

Rabu, 27 November 2024 - 14:09 WIB

Pemenang Piilkada dan yang Kalah Saling Kerja Sama untuk Layani Rakyat, Kata Prabowo Subianto

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 15:45 WIB

Majelis Syuro PKS Yakin Prabowo Subianto Mampu Jadikan Indonesia Pemimpin di ASEAN, Ini Penjelasannya

Selasa, 8 Oktober 2024 - 09:20 WIB

Pihak PDI Perjuangan Tanggapi Soal Peluang Kadernya Masuk di Kabinet Pemerintahan Prabowo Subianto

Senin, 7 Oktober 2024 - 08:46 WIB

Roy Suryo Soroti Gibran Rakabuming Raka di Perayaan HUT ke-79 TNI, Tak Hadir di Pelantikan Anggota DPR-RI

Berita Terbaru